Govinda Rumi(@govoes)さんの人気ツイート(いいね順)

1
2 Tahun yang lalu, tweet saya sempat viral, dimana tertulis bahwa matahari jepang itu berbeda dari Indonesia. Ternyata, tahun ini saya berhasil membuat sebuah preset yang bisa bikin nuansa cahaya di Indonesa serasa seperti kena matahari Jepang.
2
jadi fotografer prewedding, tapi referensinya “foto kelas” waktu SD
3
tips buat yang pengen hemat kalo lagi di Jepang: kurangi belanja di convenience store seperti seven eleven atau lawson dan cobalah belanja di supermarket (tinggal ketik "supermarket" saja di google maps) perbandingan harga seperti di foto kedua 👇🏻
4
beberapa bulan lalu aku motoin "temu manten" yang ga ada orang teriak2: "puter badan", "kasih bunganya", "peluk dong" "senyum!!!" ternyata dalam keheningan dan membiarkan momen mengalir begitu saja begitu banyak emosi yang bisa keluar dari pasangan pengantin
5
penampakan salju dari dekat.
6
brief klien: "foto prewedding tapi ga mau pose-pose kaya foto prewedding biasanya" eksekusi:
7
dapet pasangan yang briefnya kaya gini: maunya foto yang kita kelihatan kecil-kecil ya, sama ga usa foto close up. oke kalo begitu, hasilnya begini:
8
foto prewed ga harus selalu bokeh kok
9
jadi fotografer, tapi referensinya film Ant-man.
10
bangga ga sih, Jakarta masuk series HBO Last Of Us
11
waktu kecil, aku pernah dimarahin mamaku gara2 ambil foto miring. setelah itu, fotoku hampir selalu lurus garis horizonnya.
12
Tips motret di siang bolong: pake fujifilm?
13
Kamera Sekali Pakai menurutku sangat mubazir, tapi gimana kalo lensa dari kamera tersebut kita kanibalin terus kita coba pasangin ke kamera digital? caranya lumayan DIY ya, membolongkan lenscap untuk pas-in lensa tersebut.
14
photographers, drop your sunset/sunrise photos!👇🏼
15
Tips biar tone fotonya kaya ala-ala foto Jepang: pergi ke Jepang 🫶
16
brief klien: "aku suka nontonin pasanganku main basket waktu kuliah" eksekusi:
17
jadi fotografer prewedding, tapi referensinya poster film Godzilla
18
setelah pergi ke 20+ negara, aku bs bilang Ladakh di India adalah salah satu daerah paling indah yang pernah aku datangi. bandaranya aja udah 3000m d.p.l, berasa mendarat langsung setinggi puncak semeru. yang paling mengagetkan walaupun terpencil, orang2nya ramah banget disana
19
Foto prewedding itu: ga harus bokeh ga harus close-up ga harus ciuman ga harus subuh ga harus golden hour. kita hanya perlu tahu konteks dan cerita yang ingin kita tampilkan dari pasangan yang difoto.
20
perlahan semakin jarang ngobrol ama temen2 yang punya anak. resiko umur 30an tahun dan masi ingin melihat dunia 😂
21
jadi fotografer prewedding, tapi referensinya dari binge-watching tv series di netflix
22
brief klien: "anu.. kita graphic designer" aku: "say no more." eksekusi:
23
2 alasan kenapa aku beli Fujifilm X-E4. 1. Sensornya sama kaya XT4, jadi image quality tentu tidak usah diragukan lagi. 2. Bodynya ringan. cuma 354gram, cuma beda 100 gram dri ipon14promax (240g), kalo dipasangkan lensa kecil seperti 18mm atau 27mm bisa dimasukin kantong jaket
24
Preset buatan saya bisa digunakan di Lightroom, downloadnya disini: linktr.ee/thevisualpoets
25
Q: "bisa ga sih gabungin genre street photography dengan prewedding?" eksekusi: